jelaskan faktor penyebab perubahan sosial budaya yang berasal dari pengaruh kebudayaan masyarakat lain
Jawaban:
Penjelasan:
ecara umum, penyebab terjadinya perubahan sosial budaya pada masyarakat berasal dari faktor luar (eksternal) maupun dari dalam (internal).
Faktor internal merupakan faktor-faktor yang berasal dari dalam masyarakat itu sendiri. Dalam hal ini masyarakat dapat berupa kolektif atau individual.
contoh : populasi
Sebaliknya, faktor eksternal merupakan faktor-faktor yang berasal dari luar masyarakat ,yang dapat menyebabkan terjadinya perubahan sosial.
contoh ; peperangan
[answer.2.content]